Menulis Sob

"Yep" kalau bahasanya Sherlock ketika dia mengaggap itu benar dengan superego-nya. Dan masalahnya gue suka. Dibalik itu semua ini gue bingung mau membahas apa karena gue sekarang ingin membiasakan menulis sebagai jalur pengungkapan perasaan.

Ini agak dalam, karena dulu ada yang mengupdate status sih begini, "Adakah alat untuk mendowload langusung apa yang ada dipikiran kita?". Waktu itu gue pikir-pikir iya juga ya. Kok gak ada gitu, kan enak apa yang kita konsepin di kepala kita ada wujud nyatanya. Lalu gue research kecil-kecilan ni tentang itu. Dan didapat kesimpulan bahwa tidak ada sob, tidak ada alat yang begiutan. Tapi dari reasearch, gue juga menemukan ada alternatif lain seperti pengobatan kalau gagal di rumahsakit. Kan dasar masalahnya apa yang ada dipikiran kita bisa kita keluarkan dalam wujud nyata dan bisa diaplikasikan, nah alternatif gue adalah dengan memberikan step nya secara bertahap untuk menuju ke realita, maksutnya begini ada beberapa step untuk menuju ke wujud dari konsep yang ada dipikiran kita. Nah step-step ini yang disebut sebagai alternatif untuk jaman sekarang, Yap salah satu yang ingin gue 'upholding' stepnya adalah MENULIS. Yep menulis menurutku metode yang paling tepat dan efektif untuk mengintrepetasikan konsep kita, selain itu dengan menulis kita bisa melatih untuk berbicara lebih teratur dan jelas. Dengan menulis kita bisa memberikan bukti nyata hasil apa yang kita kerjakan.
Ini aneh mungkin tapi gue baru menyadari makna menulis akhir-akhir ini . Karena pengalaman jadi MC itu membuahkan hasil yang tak terduga, ya contohnya ini. -___- . Dulu gue juga disinggung karena di salah satu sosmed sebut saja tuiter, saat itu gue sedang mencurahkan perasaan seneng gue waktu pulang kampung (jakarta-jogja) nah ada tu post yang intinya menyebutkan "better you write it in kind of blogs or somthings". So semenjak itu gue koreksi diri, karena gue juga mempercayai tentang sesuatu yang belum terjadi tetapi kita menginginkan terjadi dan itu di publikasikan maka hasilnya tidak sesuai dengan harapan kita.

Dan pengalaman itu gue lalui sendiri sehingga gue kadang menyesal apa yang gue lakukan di sosmed, tapi untuk menghilangkan rasa itu kadang gue berpikir positifnya begini, untuk memberikan informasi kepada follower gue ketika ada event seperti ini di indonesia maupun jogja. Dari sekaian alasan gu, ini yang paling sering gue lakukan karena keadaan yang seperti itu yang sering gue alami.

Owya gue mau nambahin sebelum ke penutup, alasan gue mau menggiatkan menulis karena beasiswa (luar dan dalam negeri)  yang persyaratan harus menulis esay. So gue butuh skill ini untuk mewujudkan impian gue huahaha. (karena sering gagal dipost sebelumnya).  Eh gue juga mau bilang kalau menulis itu luas lo, maksut gue menulis proposal, esay, buku dan segendernya.

Ini mungkin tulisan yang agak absurd karena ada 3 ide pokok dan lebih parahnya lagi research yang gue lakuakan ternyata sudah basi karena banyak yang bahas "menulis" -____- . well  mungkin besuk gue mau bahas tentang pengalaman gue sebagai MC aseeek.

Good night fellas. 

Happy Feb!!

0 komentar:

Posting Komentar